SERI SAINS ANAK DARI AHLAN
Kehidupan manusia tidak dapat lepas dari sains dan fenomena alam di sekitarnya. Oleh karena itu, hendaknya kita memanfaatkan hal tersebut untuk mengenalkan anak tentang dunia sains yang erat kaitannya dengan kehidupan sehari-hari.
Contohnya dengan menstimulasi anak dengan berbagai kegiatan yang terkait dengan sains dan teknologi seperti membaca buku dan bereksperimen dipandu lewat buku Seri Sains Anak dari Ahlan.
Sekarang sudah ada seri terbaru dari buku sains anak, diantaranya:
Fotosintesis Pada Tumbuhan
+Penulis: Nindy Seftyani, S.Si.
+Editor Ahli: Dr. Ir. Suwardi, M
Organ Tubuh Pada Manusia
+Penulis: Nanda Seftyana, S.Si.
Editor Ahli: Prof. Drh. Srihadi Agungpriyono, Ph.D., PAVet (K)., Dipl.ACCM